Posted by : Unknown Sabtu, 27 Februari 2016

Gemeinschaft dan Gesellschaft

Gemeinschaft atau paguyuban adalah pola masyarakat yang ditandai dengan hubungan anggota-anggotanya bersifat pribadi, sehingga menimbulkan ikatan yang sangat mendalam dan batiniah, misalnya pola kehidupan masyarakat pertanian umumnya bersifat komunal yang ditandai dengan ciri-ciri masyarakat yang homogen, hubungan sosialnya bersifat personal, saling mengenal, serta adanya kedekatan hubungan yang lebih intim.

Sedangkan lawan kata dari gemeinschaft adalah Gesselschaft atau patembayan yaitu masyarakat yang kehidupan anggotanya lebih mengutamakan kepentingan pribadi, kelompok, atau golongan, serta memperhitungkan untung rugi.

Perbedaan Gemeinschaft dan Gesellschaft

Gemeinschaft

Gesellschaft

Adanya hubungan perasaan kasih sayang

Hubungan antaranggota bersifat formal

Adanya keinginan untuk meningkatkan kebersamaan

Memiliki orientasi ekonomi dan tidak kekal

Tidak suka menonjolkan diri

Memperhitungkan nilai guna (utilitarian)

Selalu memegang teguh adat lama yang konservatif

Lebih didasarkan pada kenyataan sosial

Terdapat ikatan batin yang kuat antaranggota

Hubungan antaranggota bersifat informal


 Sumber : Wikipedia

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © IndahLy - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -